Soal Try Out US/M IPA SD Terbaru Paket 1 bagian 2

Selamat pagi adik yang rajin. Maaf ya baru bisa melanjutkan soal Try Out US/M IPA SD Terbaru Paket 1, karena kesibukan. Untuk bagian ke-2 ini kakak akan membahas dari indikator ke-34 sampai indikator 59. Mari kita bahas satu persatu indikator yang ada.

Indikator  34
Menyebutkan jenis gaya dalam kegiatan sehari-hari berdasarkan gambar.

34. Perhatikan gambar beikut ini!








Gaya yang dimanfaatkan pada kegiatan I, II, dan III secara berurutan adalah….
a. Gaya pegas, gaya gesek, dan gaya magnet.
b. Gaya pegas, gaya gesek, dan gaya gravitasi.
c. Gaya dorongan, gaya pegas, gaya magnet.
d. Gaya tarikan, gaya mesin, gaya gravitasi.


Indikator  35
Menyebutkan contoh kegiatan yang menunjukkan gaya dapat mengubah gerak, arah , atau bentuk benda.

35. Perhatikanlah tabel di bawah ini!












Pasangan yang tepat antara gambar gaya dan pengaruh gaya terhadap benda adalah . . . .
a. 1K, 2M, 3L c.   1M, 2L, 3K
b. 1M, 2K, 3L d.   1L, 2K, 3M


Indikator  36
Menentukan bentuk energi pada alat/benda saat digunakan berdasarkan gambar.


Bentuk energi yang digunakan untuk mengoperasikan alat seperti gambar di samping adalah…
a. listrik
b. kimia
c. cahaya
d. suara dan gambar.


Indikator  37
Menentukan alat-alat yang mempunyai perubahan energi yang sama dari beberapa gambar alat yang disajikan.

37. Perhatikan gambar di bawah ini











Peralatan listrik di atas yang memiliki perubahan energi yang sama saat 
digunakan yaitu….

Kelompok I
Kelompok II
Kelompok III
Kelompok IV
a.
1 dan 3
2 dan 6
4 dan 5
7 dan 8
b.
1 dan 3
2 dan 7
4 dan 6
5 dan 8
c.
1 dan 4
2 dan 7
5 dan 6
3 dan 8
d.
1 dan 6
2 dan 3
4 dan 8
5 dan 7


Indikator  38
Menunjukkan gambar benda atau kegiatan yang memanfaatkan energi alternatif tertentu dalam kehidupan sehari-hari. 

38. Cahaya matahari merupakan sumber energi terbesar di bumi. Keberadaannya sekarang ini digunakan sebagai energi alternatif. Gambar kegiatan manusia yang memanfaatkan energi alternatif ditunjukkan pada gambar …..














Indikator  39
Menentukan cara menghemat energi berdasarkan ilustrasi tentang kelangkaan energi.

39. Bahan bakar fosil termasuk bahan bakar yang tidak dapat diperbaharui. Jika kita tidak menghematnya, maka bahan bakar tersebut lama  kelamaan akan habis. Berikut ini salah satu upaya menghemat bahan bakar fosil adalah….
a. menggunakan sepeda motor ketika berpergian agar menghemat waktu.
b. menggunakan kendaraan umum jika berpergian.
c. menggunakan sepeda untuk berpergian ke manapun.
d. selalu berpergian dengan kendaraan pribadi.


Indikator  40
Menjelaskan penerapan kegiatan yang berkaitan dengan pemuaian/penyusutan














Dua buah gelas A dan B tersusun seperti gambar I sulit untuk dipisahkan. Kemudian susunan gelas A dan B dimasukkan ke dalam air panas seperti gambar II, ternyata kedua gelas tersebut menjadi mudah dipisahkan. Hal ini terjadi karena ….
a. gelas A memuai lebih dulu daripada gelas B
b. gelas B memuai lebih dulu daripada gelas A
c. gelas A menyusut, gelas B memuai
d. gelas A memuai, gelas B menyusut


Indikator  41
Menunjukkan bagian alat rumah tangga yang berfungsi sebagai konduktor/isolator berdasarkan gambar

41. Perhatikan gambar peralatan berikut ini!









Pasangan yang tepat yang termasuk konduktor dan isolator panas 
ditunjukkan oleh nomor….

Konduktor
Isolator
a.
A dan 1
B dan 2
b.
A dan 2
B dan 1
c.
A dan B
1 dan 2
d.
1 dan 2
A dan B


Indikator 42
Menentukan benda-benda yang termasuk isolator/konduktor panas.

42. Cermati daftar benda berikut ini!
1) Kayu 5)  Aluminium
2) Kain 6)  Plastik
3) Kaca 7)  Tembaga 
4) Ebonit 8)  Baja 
Pengelompokkan yang tepat berdasarkan kemampun menghantarkan panas yaitu….


Konduktor
Isolator
a.
1, 2, 4, 6
3, 5, 7, 8
b.
1, 5, 4, 8
2, 3, 6, 7
c.
3, 5, 7, 8
1, 2, 4, 6
d.
4, 5, 7, 8
1, 2, 3, 6


Indikator  43
Menyebutkan contoh perpindahan panas dalam kehidupan sehari-hari.

43. Perhatikan pernyataan di bawah ini!
1. Ujung logam akan terasa panas jika ujung yang lain dipanaskan.
2. Panas matahari yang sampai ke bumi.
3. Gerakan naik turunnya kacang hijau, beras, kedelai saat direbus.
4. Terjadinya angin darat dan angin laut.
5.  Kita terasa hangat saat dekat api unggun. 
6. Mentega akan meleleh ketika diletakkan di wajan yang tengah dipanaskan.

Pernyataan di bawah ini yang tepat ditunjukkan pada huruf . . . 

No
Konduksi
Konveksi
Radiasi
a.
1 dan 2
4 dan 6
3 dan 5
b.
1 dan 4
2 dan 3
5 dan 6
c.
1 dan 5
3 dan 4
2 dan 6
d.
1 dan 6
3 dan 4
2 dan 5


Indikator  44
Menyebutkan benda-benda yang dapat menyerap bunyi untuk mencegah gaung.

44. Perhatikan jenis bahan-bahan di bawah ini!
1) Kaca 4)   Busa
2) Gabus 5)   Seng
3) Aluminium 6)   Karpet

Dari bahan di atas yang dapat dimanfaatkan untuk melapisi dinding agar tidak terjadi gaung ditunjukkan pada nomor….
a. 1, 4, dan 5
b. 2, 4, dan 6
c. 2, 5, dan 6
d. 3, 4, dan 6


Indikator  45
Menentukan alat musik yang dibunyikan dengan cara tertentu (misal digesek, ditiup, dipukul, dipetik, digetarkan).

45. Cermati tabel di berikut ini!

Alat Musik

Cara Memainkan
1.
Kecapi
p.
Digesek
2.
Angklung
q.
Dipetik
3.
Biola
r.
Ditiup
4.
Recorder
s.
Digoyang

Pasangan alat musik dengan cara memainkannya yang tepat ditunjukkan pada nomor….
a. 1 – p, 2 – s, 3 – q, 4 – r.
b. 1 – p, 2 – q, 3 – r, 4 – s.
c. 1 – q, 2 – s, 3 – p, 4 – r
d. 1 – q, 2 – r, 3 – s, 4 – p 


Indikator  46
Menentukan arah bayangan benda jika posisi sumber cahaya diubah berdasarkan gambar.

46. Perhatikan gambar berikut ini!













Manakah gambar bayang-bayang yang tepat setelah  matahari berpindah posisi?


















Indikator  47
Menjelaskan sifat cahaya berdasarkan ilustrasi suatu kegiatan/ gambar.

47. Perhatikanlah gambar di bawah ini!








Sesuai dengan gambar di atas, secara berurutan membuktikan bahwa cahaya . . . .
a. 1. dapat dipantulkan, 2. dapat dibiaskan, 3. merambat lurus
b. 1. dapat dipantulkan, 2. dapat dibiaskan, 3. dapat diuraikan
c. 1. dapat dibiaskan, 2. dapat menembus benda bening, 3. merambat lurus
d. 1. dapat dibiaskan, 2. dapat menembus benda bening, 3. Dapat diuraikan


Indikator  48
Menentukan saklar-saklar yang harus diputus/disambung sehingga beberapa lampu menyala/mati, bila diberikan gambar.

48. Perhatikan rangkaian listrik berikut ini!



Berdasarkan rangkaian listrik di atas, maka yang akan terjadi adalah….


Saklar
Lampu
S1
S2
L1
L2
L3
L4
L5
a.
Diputus
Disambung
menyala
padam
menyala
menyala
menyala
b.
Diputus
Disambung
padam
Menyala
padam
padam
padam
c.
Disambung
Diputus
menyala
menyala
menyala
menyala
padam
d.
Disambung
Diputus
menyala
menyala
padam
padam
menyala



Indikator  49
Menentukan cara membuat magnet berdasarkan gambar.

49. Perhatikan gambar di bawah ini!








Cara membuat magnet sesuai dengan gambar A, B, dan C secara berurutan adalah….
a. gosokan, elektromagnet, induksi.
b. imbas, gosokan, induksi.
c. induksi, gosokan, elektromagnetik.
d. gosokan, induksi, elektrogmanetik.


Indikator  50
Menjelaskan manfaat salah satu jenis sumber daya alam berdasarkan gambar. 

50. Perhatikan gambar di bawah ini!

Pemanfaatan sumber daya alam yang tepat sesuai dengan gambar di atas adalah….
a. P untuk bahan sandang, Q untuk bahan makanan
b. P untuk bahan makanan, Q untuk bahan bangunan
c. P untuk bahan sandang, Q untuk bahan bangunan
d. P untuk bahan obat-obatan, Q untuk bahan makanan


Indikator  51
Menentukan beberapa sumber daya alam yang dapat diperbaharui atau tidak dapat diperbaharui.

51. Perhatikan daftar sumber daya alam di bawah ini!
1) Emas 5) Avtur
2) Mutiara 6) Intan
3) Serat sutra 7) Pohon Jati
4) Batu bara 8) Kelapa sawit

Dari daftar sumber daya alam di atas jika dikelompokan menurut dapat atau tidaknya sumber daya tersebut diperbaharui menjadi….


Sumber Daya Alam Dapat Diperbarui
Sumber Daya Alam Tidak Dapat Diperbarui
a.
1 – 3 – 7 – 8
2 – 4 – 5 – 6
b.
1 – 6 – 7 – 8
2 – 3 – 4 – 5
c.
2 – 3 – 7 – 8
1 – 4 – 5 – 6
d.
3 – 6 – 7 – 8
1 – 2 – 4 – 5











Indikator  52
Menjelaskan dampak pengambilan bahan alam terhadap pelestarian lingkungan.

48.    Perhatikan tabel di bawah ini!

Kegiatan Manusia

Dampak Terhadap Lingkungan
1.
Menangkap ikan dengan bahan peledak.
A
Punahnya habitat hewan di hutan.
2.
Menggunakan pupuk kimia berlebihan
B
Ekosistem laut menjadi rusak.
3.
Membuka hutan untuk lahan pertanian.
C
Menyebabkan abrasi.
4.
Penambangan pasih di pesisir pantai
D
Peningkatan populasi enceng gondok secara tidak terkendali
Pasangan yang tepat antara kegiatan manusia dan dampak terhadap lingkungan adalah….
a.       1A, 2D, 3B, dan 4C
b.      1B, 2D, 3A, dan 4C
c.       1B, 2A, 3C, dan 4D

d.      1C, 2B, 3A, dan 4D

Indikator  53
Menentukan tahapan daur air berdasarkan gambar.

53. Perhatikan gambar daur air di bawah ini!




Tahapan daur air yang tepat adalah ....
a. 1 = kondensasi, 2 = evaporasi, 3 = presipitasi, dan 4 = transpirasi
b. 1 = kondensasi, 2 = prsipitasi, 3 = transpirasi, dan 4 = evaporasi
c. 1 = evaporasi, 2 = kondensasi, 3 = presipitasi, dan 4 = transpirasi
d. 1 = evaporasi, 2 = presipitasi, 3 = kondensasi, dan 4 = transpirasi


Indikator  54
Menjelaskan kegiatan manusia yang dapat mempengaruhi daur air.

54. Bacalah dengan teliti pernyataan – pernyataan di bawah ini!
a) Membuang limbah deterjen di perairan.
b) Membuat bendungan untuk menampung air hujan.
c) Mendirikan pemukiman di sekitar sungai agar mudah mendapatkan air.
d) Memaving seluruh permukaan tanah di sekitar rumah kita.
e) Memanami pepohonan di sekitar rumah kita.
f) Menghilangkan lahan resapan air.

Dari kegiatan di atas yang bisa mengganggu daur air ditunjukkan pada huruf….
a. a) – b) – c) – d)
b. a) – c) – d) – e)
c. a) – c) – d) – f)
d. b) – c) – d) – f)


Indiktor  55
Menjelaskan akibat gerakan bumi/ bulan terhadap matahari.

55. Perhatikan peristiwa-peristiwa di bawah ini!
1) Gerak semu harian matahari.
2) Terjadi gerak semu tahunan matahari.
3) Terjadi siang dan malam.
4) Pergantian musim di daerah belahan bumi Utara dan Selatan.
5) Perbedaan waktu di berbagai daerah.
6) Perubahan penampakan rasi bintang.

Dari pernyataan-pernyataan di atas jika dikelompok berdasarkan gerakan bumi, maka pasangan yang tepat adalah….


Akibat Rotasi Bumi
Akibat Revolusi Bumi
a.
1 – 3 – 5
2– 4 – 6
b.
1 – 3 – 6
2 – 5 – 5
c.
1 – 4 – 5
2 – 3 – 6
d.
2 – 4 – 6
1 – 3 – 5


Indikator  56
Mengidentifikasi gambar terjadinya gerhana matahari/bulan.

56. Perhatikan gambar berikut ini!









Gerhana bulan total terjadi ketika bulan pada posisi nomor….
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4


Indikator  57
Menentukan nama planet yang ditunjuk pada gambar sistem tata surya.

57. Perhatikan gambar di bawah ini!


Nama planet yang ditunjukkan pada nomor 1, 2, dan 3 secara berurutan adalah….
a. Bumi – Saturnus – Neptunus
b. Bumi – Saturnus – Uranus
c. Mars – Saturnus – Neptunus
d. Mars – Uranus -  Neptunus


Indikator  58
Menentukan nama planet berdasarkan ciri-cirinya.

58. Perhatikan tabel di berikut ini!


Nama Planet

Ciri-Ciri Planet
1.
Merkurius
p.
Memiliki cincin, planet yang paling ringan, satelit terbesarnya bernama Titan
2.
Bumi
q.
Mendapat julukan “Bintang Kejora”, kala rotasinya paling lama, arah rotasinya searah jarum jam.
3.
Saturnus
r.
Planet yang berwarna biru, planet yang ada kehidupannya, memiliki satelit yang bernama “Bulan”. Memiliki atmosfer.
4.
Neptunus
s.
Planet yang paling jauh dengan matahari, kala revolusinya paling lama, dikenal dengan sebutan planet Pembuat Ulah.



Indikator  59
Menjelaskan dasar perhitungan kalender Masehi atau Hijriah.

59. Tahun Hijriah lebih cepat 11 hari daripada tahun Masehi. Dampaknya umat Islam merayakan hari besarnya selalu berubah-ubah lebih cepat 11 hari dari tahun sebelumnya pada Tahun Masehi.

Selisih perbedaan hari tersebut disebabkan oleh....
a. sebelas kali revolusi bulan jumlahnya harinya lebih sedikit 12 hari dibanding sekali revolusi bumi.
b. dua belas kali revolusi bulan jumlah harinya lebih banyak 11 hari dibanding sekali revolusi bumi.
c. sekali revolusi bumi jumlah harinya lebih banyak 11 hari dibanding jumlah hari 12 kali revolusi bulan.
d. sekali revolusi bumi jumlah harinya lebih sedikit 11 hari dibanding 12 kali revolusi bulan


Akhirnya selesai juga ya dik pembahasan kita mengenai soal try out US/M IPA SD Terbaru Paket 1 ini. Semoga apa yang kita peljari hari ini bermanfaat dan dapat menambah pengetahuan adik. Kakak selamat belajar semoga besok Ujian Sekolah bisa mendapat nilai yang memuaskan. Terima kasih.

Artikel Terkait

1 komentar so far